Ketentuan Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens

Dalam beroperasi, Tim Jasa Pembuatan Video Anugerah Lens menjunjung tinggi keselamatan serta meminimalisasi tingkat risiko yang memungkinkan terjadi baik kepada client ataupun tim kami. Oleh karena itu kami membuat beberapa ketentuan dalam Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens

 

Ketentuan Jasa Pembuatan Video Drone

Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens memiliki beberapa ketentuan dalam mengerjakan setiap proyek, diantaranya

  1. Kami akan mem-booking jadwal dokumentasi sesuai dengan yang diinginkan client setelah client membayar uang muka atau down payment (DP) minimal sebesar 50% dari harga total paket yang diinginkan selambat-lambatnya H – 3
  2. Harga Paket yang ditawarkan Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens khusus untuk wilayah Jabodetabek, di luar dari wilayah tersebut harga paket ditambah dengan biaya akomodasi & transportasi
  3. Kami sangat mengutamakan kejujuran dalam menjalin hubungan dengan setiap client
  4. Apabila terdapat perubahan jadwal setelah membayar downpayment maka client wajib memberikan informasi kepada pihak Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens maksimal 1 hari sebelum hari pengerjaan
  5. Apabila ada kebutuhan atau request tambahan dari perjanjian yang telah disepakati maka perubahan dapat dibicarakan ketika hari H

Jasa Pembuatan Video Drone Murah Berkualitas

 

Selain itu Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens juga memiliki beberapa regulasi dalam menerbangkan pesawat tanpa awak ini sesuai dengan peraturan pemerintah untuk meminimalisasi risiko kecelakaan atau kejadian buruk lainnya

  1. Sesuai dengan Peraturan Pemerintah, Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens mengikuti aturan yang tercantum pada PM 108 Tahun 2015 & PM 47 Tahun 2016 yang mengatur tentang area yang diperbolehkan untuk mengoperasikan drone serta batas jarak tempuh
  2. Setiap paket yang ditawarkan oleh kami, drone hanya boleh dioperasikan oleh pilot dari tim Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens dan client tidak diizinkan untuk mengoperasikan
  3. Drone hanya boleh diterbangkan selam masih dalam jangkauan pandangan pilot
  4. Apabila drone diterbangkan diluar batas jangkauan pandangan pilot maka Jasa Pembuatan Video Drone memberlakukan tarif khusus yang dapat dikonsultasikan terlebih dahulu
  5. Drone hanya diterbangkan dalam wilayah yang memiliki izin terbang serta lingkungan sekitar yang dilalui. Izin terbang drone bukan tanggung jawab pihak Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens melainkan tanggung jawab client
  6. Perihal poin no 4, apabila drone mengalami kerusakaan atau kecelakaan diakibatkan jatuh tertabrak, ditembak, ataupun dilempar benda keras pada saat beropasi maka hal tersebut merupakan tanggung jawab client dan client wajib mengganti rugi kerusakan atau kehilangan sepenuhnya
  7. Drone tidak dapat diterbangkan pada wilayah yang dekat atau memiliki banyak pohon, kabel telpon, instalasi listrik, ataupun menara radio komunikasi
  8. Armada drone kami tidak tahan terhadap air, oleh karena itu tidak dapat diterbangkan pada saat kondisi cuaca hujan
  9. Drone kami juga hanya dapat diterbangkan pada kondisi angin yang tidak lebih dari 10 mph atau 16 km / jam
  10. Done hanya bisa dioperasikan dalam rentang suhu antara 0 – 40 derajat celcius
  11. Client bersedia menyediakan fasilitas pengisi baterai untuk drone ataupun untuk remote apabila client mengambil paket Jasa Pembuatan Video Drone lebih dari 2x penerbangan
  12. Client berhak mendapatkan seluruh foto ataupun video yang diambil oleh Tim Jasa Pembuatan Video Drone pada saat acara dari client berlangsung
  13. Tim Jasa Pembuatan Video Drone akan menyerahkan hasil foto atau video baik yang sudah diedit ataupun belom paling lambat seminggu setelah hari H / pengerjaaan

 

Harga Jasa Pembuatan Video Drone Anugerah Lens

Dalam pengerjaan setiap proyek, Tim kami menggunakan unit DJI Mavic Pro Drone

Fitur PaketGoldPlatinumDiamondVibranium
Unit DroneDji Mavic ProDji Mavic ProDji Mavic ProDji Mavic Pro
Crew & Pilot
Pemakaian Baterai2 Baterai3 Baterai12 Baterai24 Baterai
Durasi40 menit60 menit1/2 Day/240 menit1 Day/480 menit
DJI Osmo
Doc. Footage
Camera 360
Hasil Full VideoStandar-EditingStandar-EditingStandar-EditingFull-Editing
Requested Video
Video for Sosmed
Softcopy Foto
Softcopy Video
Harga SewaRp1.000.000Rp1.500.000Rp6.000.000Rp12.000.000
DiskonRp900.000Rp1.350.000Rp5.200.000Rp10.500.000
Paket SewaGoldPlatinumDiamondVibranium
Unit DroneDji Mavic ProDji Mavic ProDji Mavic ProDji Mavic Pro
Crew & Pilot
Pemakaian Baterai2 Baterai3 Baterai12 Baterai24 Baterai
Durasi40 menit60 menit1/2 Day/240 menit1 Day/480 menit
DJI Osmo
Doc. Footage
Camera 360
Hasil Full VideoStandar-EditingStandar-EditingStandar-EditingFull-Editing
Requested Video
Video for Sosmed
Softcopy Foto
Softcopy Video
Harga SewaRp1.000.000Rp1.500.000Rp6.000.000Rp12.000.000
DiskonRp900.000Rp1.350.000Rp5.200.000Rp10.500.000

Kami juga membuka Jasa Pembuatan Video Drone sesuai dengan request atau kebutuhan client apabila Paket Pembuatan Video Drone yang kami tawarkan kurang sesuai dengan kebutuhan Dokumentasi Anda. Sebagai referensi, berikut kami lampirkan harga satuan jasa pembuatan video drone

 

Paket SatuanHarga Sewa
DJI OsmoRp 350.000,- / 60-90 menit
Camera 360 Ricoh Theta SRp 350.000,-
Jasa Full-EditingRp 750.000,-
DJI Mavic Pro DroneRp 500.000,- / 1 Baterai / 20 menit

 

Paket SatuanHarga Sewa
DJI OsmoRp 350.000,- / 60-90 menit
Camera 360Rp 350.000,-
Jasa Full-EditingRp 750.000,-
DJI Mavic Pro DroneRp 500.000,- / 1 Baterai

Harga Jasa Pembuatan Video Drone di atas, khusus untuk client yang berada di sekitar wilayah Jabodetabek. Sedangkan untuk client yang berada di luar wilayah Jabodetabek, tetap bisa menggunakan jasa pembuatan video drone Anugerah Lens dengan dikenakan biaya tambahan berupa akomodasi serta transportasi

 

Hubungi Tim Pembuatan Video Drone Anugerah Lens untuk Informasi lebih lanjut atau reservasi, dan dapatkan fasilitas terbaik dari kami dengan harga yang fantastis untuk kebutuhan dokumentasi Anda yang SPEKTAKULER